Pembahasan Lanjutan Mengenai Penyusunan Rencana Kebutuhan Barang Milik Daerah
BPKAD – PEKANBARU, Dalam rangka lanjutan pembahasan rancangan peraturan bupati bengkalis tentang penyusunan rencana kebutuhan barang milik daerah, pemanfaatan, pemindahtanganan dan pengamanan barang milik daerah tahun anggaran 2021. Dalam Kegiatan ini Narasumber memaparkan hal-hal terkait draft ranperbup tentang tata cara pelaksanaan perencanaan kebutuhan, pemanfaatan pengamanan dan pemindahtangan barang milik daerah dan para peserta saling berdiskusi dan memberi saran dalam ranperbup yang telah di siapkan oleh bidang aset dalam pembuatannya di bantu dan difasilitasi oleh Perwakilan kemendagri yaitu Ir. Amanah (Kasubdit BMD I Direktorat BUMD,BLUD dan Barang Milik Daerah Pada Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri RI. Acara ini di selenggarakan di Hotel Grand Jatra Pekanbaru.